English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Jumat, 26 Juli 2013

New Nexus 7 vs iPad mini, Mana Lebih Baik?

New Nexus 7 telah keluar dari sarangnya dan siap untuk bersaing dengan sejumlah tablet populer pada saat ini, termasuk iPad mini. New Nexus 7 dan iPad mini bukan hanya sekedar persaingan Android vs iOS tapi juga mempertarungkan fitur-fitur di dalamnya.

New Nexus 7 dan iPad mini jelas berjalan pada operating system yang berbeda. New Nexus 7 dengan Android 4.3 Jelly Bean, sedangkan iPad mini dengan iOS 7, masing-masing tentu memiliki kelebihan tersendiri, lalu bagaimana dengan perbandingan ketajaman layar dan juga hardware yang digunakan keduanya?

Layar
New Nexus 7 memiliki layar 7 inci IPS dengan resolusi 1920x1200 (323 ppi), sedangkan iPad mini memiliki layar 7,9 inci IPS LCD dengan resolusi 1024x768 (163 ppi). Dari sini jelas terlihat bahwa New Nexus 7 memiliki layar dengan resolusi lebih tinggi dan juga kepadatan piksel lebih tinggi.

Hardware
New Nexus 7 menggunakan prosesor 1.5GHz Snapdragon S4 Pro, RAM 2GB dan Adreno 320 graphics. iPad mini menggunakan prosesor dual-core 1GHz A5 dan RAM 512MB. Sayangnya saat ini masih belum bisa diketahui bagiamana performa yang ditawarkan New Nexus 7 karena belum ada hasil tes benchmark.

Soal kamera, New Nexus 7 dan iPad mini keduanya sama-sama menggunakan kamera belakang 5MP dan kamera depan 1.2MP. Meski memiliki fitur kamera yang sama, tapi keduanya bekerja denganmesin yang berbeda. Untuk mengetahui kamera mana yang lebih berkualitas Anda harus menunggu hingga ada foto atau video yang diambil oleh New Nexus 7.

New Nexus 7 telah keluar dari sarangnya dan siap untuk bersaing dengan sejumlah tablet populer pada saat ini, termasuk iPad mini. New Nexus 7 dan iPad mini bukan hanya sekedar persaingan Android vs iOS tapi juga mempertarungkan fitur-fitur di dalamnya.

New Nexus 7 dan iPad mini jelas berjalan pada operating system yang berbeda. New Nexus 7 dengan Android 4.3 Jelly Bean, sedangkan iPad mini dengan iOS 7, masing-masing tentu memiliki kelebihan tersendiri, lalu bagaimana dengan perbandingan ketajaman layar dan juga hardware yang digunakan keduanya?

Layar
New Nexus 7 memiliki layar 7 inci IPS dengan resolusi 1920x1200 (323 ppi), sedangkan iPad mini memiliki layar 7,9 inci IPS LCD dengan resolusi 1024x768 (163 ppi). Dari sini jelas terlihat bahwa New Nexus 7 memiliki layar dengan resolusi lebih tinggi dan juga kepadatan piksel lebih tinggi.

Hardware
New Nexus 7 menggunakan prosesor 1.5GHz Snapdragon S4 Pro, RAM 2GB dan Adreno 320 graphics. iPad mini menggunakan prosesor dual-core 1GHz A5 dan RAM 512MB. Sayangnya saat ini masih belum bisa diketahui bagiamana performa yang ditawarkan New Nexus 7 karena belum ada hasil tes benchmark.

Soal kamera, New Nexus 7 dan iPad mini keduanya sama-sama menggunakan kamera belakang 5MP dan kamera depan 1.2MP. Meski memiliki fitur kamera yang sama, tapi keduanya bekerja denganmesin yang berbeda. Untuk mengetahui kamera mana yang lebih berkualitas Anda harus menunggu hingga ada foto atau video yang diambil oleh New Nexus 7.


Sumber : gopego

0 komentar :

Posting Komentar

 
Disclaimer: Semua informasi yang tersedia dalam blog ini hanya bersifat informasi saja. Kami berusaha menyajikan informasi yang terbaik, akan tetapi kami tidak menjamin keakuratan dan kelengkapan dari semua informasi atau analisa yang tersedia. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari blog ini.

PT. Rifan Financindo Berjangka Surabaya
Wisma Bii Lt. 16 Jl. Pemuda 60-70 Surabaya 60271 Telp : 031-5349800(hunting), Fax : 031-5347800