Sering kali trader sedang berbincang-bincang dengan temannya mengatakan
harga untuk pair EUR/USD dapat mencapai harga 1.2398 atau GBP/JPY sedang
menuju ke titik 123.65. Ada lagi teman-teman trader yang mengatakan
harga akan cenderung sideway, atau ada lagi yang mengatakan terjadi
konsolidasi. Nah, peristiwa tersebut merupakan gambaran Anda seorang
analis, bukan seorang trader. Lalu, bagaimana jika ingin menjadi seorang
trader?Banyak orang yang meramalkan baik menggunakan analisis
teknikal maupun analisis fundamental mengenai suatu pair...