Rifan Financindo - EUR/USD berjuang disekitar 1.1300, turun dari ketinggiannya. AS dan Mexico telah mencapai kesepakatan namun Trump menggemborkan tarif baru terhadap Cina. ECB dilaporkan sedang kuatir dengan tingkat pertukaran matauangnya dan sedang mempertimbangkan pemangkasan suku bunga.
Aksi jual USD yang berlangsung terus menerus membantu EUR/USD membangun pergerakan positif setelah pertemuan ECB dan membuat naik pasangan matauang ini ketinggian intraday di 1.1348 – level tertinggi sejak 22 Maret. Pasangan matauang ini juga mencatat penutupan mingguan terkuat sejak akhir bulan Februari dan mengkonfirmasi tembusnya gerakan naik jangka pendek, walaupun perkembangan yang baik sehubungan dengan perdagangan membuat tahanan terhadap setiap pergerakan naik selanjutnya. Presiden AS Donald Trump menghentikan rencana untuk mengenakan tarif atas Mexico setelah kedua negara mencapai persetujuan mengenai imigrasi.
Baca Juga :
- PT RIFAN FINANCINDO | Sosialisasi Perdagangan Berjangka Harus Lebih Agresif: Masih Butuh Political Will Pemerintah
- PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Rifan Financindo Berjangka Gelar Sosialisasi Cerdas Berinvestasi
- PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA SURABAYA | PT Rifan Financindo Berjangka Buka Workshop Apa Itu Perusahaan Pialang, Masyarakat Harus Tahu
- RIFAN FINANCINDO | Kerja Sama dengan USU, Rifan Financindo Siapkan Investor Masa Depan
- PT RIFAN | Bursa Berjangka Indonesia Belum Maksimal Dilirik Investor
- RIFANFINANCINDO | Rifan Financindo Intensifkan Edukasi
- RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Berburu keuntungan berlimpah melalui industri perdagangan berjangka komoditi
- RIFAN | Rifan Financindo Optimistis Transaksi 500.000 Lot Tercapai
- PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Sharing & Diskusi Perusahaan Pialang Berjangka PT. RFB
- PT. RIFAN | PT Rifan Financindo Berjangka Optimistis PBK Tetap Tumbuh di Medan
- RIFAN BERJANGKA | Bisnis Investasi Perdagangan Berjangka Komoditi, Berpotensi tapi Perlu Kerja Keras
- PT. RIFAN FINANCINDO | JFX, KBI dan Rifan Financindo Hadirkan Pusat Belajar Futures Trading di Kampus Universitas Sriwijaya
- PT RIFANFINANCINDO | RFB Surabaya Bidik 250 Nasabah Baru hingga Akhir Tahun
- PT RFB | PT RFB Gelar Media Workshop
- PT RIFANFINANCINDO BERJANGKA | Mengenal Perdagangan Berjangka Komoditi, Begini Manfaat dan Cara Kenali Penipuan Berkedok PBK
- RFB | RFB Masih Dipercaya, Transaksi Meningkat.
Pasangan matauang ini mundur kembali ke batas 1.1300 selama perdagangan sesi Asia pada hari Senin namun penurunannya nampaknya tertahan ditengah ketakutan akan perang dagang Cina yang lebih lama. Dengan beberapa pasar Eropa tutup karena liburan pada hari Senin kemarin, pergerakan pasangan matauang ini bergantung kepada dinamika harga USD ditengah rilis data ekonomi penggerak pasar minggu ini.
Secara tehnikal, pergerakan naik pasangan matauang ini berhadapan dengan “resistance” terdekat di 1.1335 yang apabila tertembus akan bertemu dengan “resistance” berikutnya di 1.1370 dan akhirnya 1.1400. Sebaliknya penurunannya akan berhadapan dengan “support” terdekat di 1.1275 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke 1.1220 dan kemudian 1.1200. Rifan Financindo.
Sumber : Vibiznews