PT. Rifan Financindo Berjangka, Mengawali
perdagangan saham di bursa Tiongkok Senin (10/10) setelah libur panjang
seminggu lalu, Indeks Shanghai dibuka naik, saat ini terpantau naik
16,54 poin atau 0,55 persen pada 3021.25. Penguatan indeks Shanghai
terbantu pertumbuhan bisnis dan sektor Jasa Tiongkok bulan September.
Sektor
jasa Tiongkok terus berkembang pada September, dengan Caixin General
Services Purchasing Managers Index (PMI) membukukan hasil 52,0.
Indeks
September adalah di bawah 52,1 hasil pada bulan Agustus, menunjukkan
perlambatan untuk ekspansi sektor jasa, yang saat ini di tahun ketiga.
The
Caixin Composite Output Index, yang mencakup data meliputi sektor
manufaktur dan jasa, datang di 51,4 untuk September, menandakan bulan
ketujuh berturut-turut pertumbuhan untuk kegiatan bisnis secara
keseluruhan.
Analyst Vibiz Research Center
memperkirakan pada perdagangan selanjutnya indeks Shanghai akan bergerak
datar dengan keengganan investor menjelang hari libur Nasional minggu
depan. Indeks akan bergerak pada kisaran Support menembus level
2897-2797 dan jika harga menguat akan mencoba menembus level Resistance
pada 3092-3197. PT. Rifan Financindo Berjangka.
0 komentar :
Posting Komentar