Rifan Financindo - Harga emas naik pada awal perdagangan sesi AS hari Selasa. Meskipun sudah berkurang masih ada permintaan safe-haven pada hari Selasa setelah aksi jual yang tajam di pasar saham global pada hari Senin sehingga menarik pembeli emas. Ditambah lagi dengan melemahnya dollar AS dengan meredanya ketakutan terhadap kekacauan keuangan yang menimpa Evergrande, raksasa konstruksi Cina.
Emas berjangka kontrak bulan Oktober naik $13.80 ke $1,777.10 per troy ons. Sementara perak Comex bulan Desember naik $0.376 ke $22.58 per ons.
Pasar saham global kebanyakan naik dalam perdagangan semalam, sementara indeks saham AS mengarah naik dengan solid ketika perdagangan sesi New York dimulai sebagai koreksi naik setelah kerugian yang kuat yang terjadi pada hari Senin.
- PT RIFAN FINANCINDO | Sosialisasi Perdagangan Berjangka Harus Lebih Agresif: Masih Butuh Political Will Pemerintah
- PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Rifan Financindo Berjangka Gelar Sosialisasi Cerdas Berinvestasi
- PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA SURABAYA | PT Rifan Financindo Berjangka Buka Workshop Apa Itu Perusahaan Pialang, Masyarakat Harus Tahu
- RIFAN FINANCINDO | Kerja Sama dengan USU, Rifan Financindo Siapkan Investor Masa Depan
- PT RIFAN | Bursa Berjangka Indonesia Belum Maksimal Dilirik Investor
- RIFANFINANCINDO | Rifan Financindo Intensifkan Edukasi
- RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Berburu keuntungan berlimpah melalui industri perdagangan berjangka komoditi
- RIFAN | Rifan Financindo Optimistis Transaksi 500.000 Lot Tercapai
- PT. RIFAN FINANCINDO BERJANGKA | Sharing & Diskusi Perusahaan Pialang Berjangka PT. RFB
- PT. RIFAN | PT Rifan Financindo Berjangka Optimistis PBK Tetap Tumbuh di Medan
- RIFAN BERJANGKA | Bisnis Investasi Perdagangan Berjangka Komoditi, Berpotensi tapi Perlu Kerja Keras
- PT. RIFAN FINANCINDO | JFX, KBI dan Rifan Financindo Hadirkan Pusat Belajar Futures Trading di Kampus Universitas Sriwijaya
- PT RIFANFINANCINDO | RFB Surabaya Bidik 250 Nasabah Baru hingga Akhir Tahun
- PT RFB | PT RFB Gelar Media Workshop
- PT RIFANFINANCINDO BERJANGKA | Mengenal Perdagangan Berjangka Komoditi, Begini Manfaat dan Cara Kenali Penipuan Berkedok PBK
- RFB | RFB Masih Dipercaya, Transaksi Meningkat.
Cerita utama di pasar tetaplah Evergrande, perusahaan real estate kedua terbesar di Cina. Perkataan-perkataan yang menenangkan dari bank-bank komersial lainnya yang mengatakan bahwa kasus Evergrande tidak akan menjadi “Lehman moment” berada dibalik membaiknya sentimen di pasar yang membuat melemahnya permintaan terhadap dollar AS. Namun hal ini bisa saja hanya berlangsung sebentar.
Raksasa konstruksi Cina berhutang $300 miliar dan sedang berjuang untuk bisa membayarnya. Selain itu, otoritas Cina enggan untuk memberikan dana talangan yang menunjukkan bahwa pemerintah Cina tidak tertarik di dalam menstimulir ekonomi, sesuatu yang memiliki implikasi terhadap pertumbuhan global. Ketidak pastian terhadap keputusan Beijing bisa membebani pasar lebih jauh.
Sementara itu pada hari Kamis dinihari, Federal Reserve AS diperkirakan secara luas akan menahah diri dari melakukan “tapering” terhadap skema pembelian obligasinya. Meskipun demikian, ketegangan meningkat menuju hari Kamis dinihari. Kepala the Fed Jerome Powell adalah penganut “dovish”, dan dia bisa mengirim dollar AS turun. Namun, ketidak pastian di pasar bisa membuat dollar AS memiliki ruang untuk naik.
“Support” terdekat menunggu di $1,756 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $1,750 dan kemudian $1,725. “Resistance” terdekat menunggu di $1,780 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $1,790 dan kemudian $1,800. Rifan Financindo.
Sumber : Vibiznews
0 komentar :
Posting Komentar