Setelah
selama sepekan perdagangan emas batangan libur pasca hari raya Idul
Fitri, membuka perdagangan pekan ini Antam menaikkan harga emas
batangannya setelah pada perdagangan sebelumnya pekan lalu (25/7) harga
emasnya diturunkan ikuti sentimen bursa komoditi global.
Harga emas batangan pagi ini dijual
dengan kenaikan Rp.5000 dan untuk buyback dinaikkan Rp.10000, kenaikan
pagi ini tidak sesuai dengan harga di pasar emas global yang mengalami...