Pada
perdagangan di bursa saham Hong Kong hari ini (7/8) kembali terjadi
penurunan yang signifikan. Bursa saham Asia mengalami penurunan untuk
tiga hari berturut-turut karena para investor mulai mempertimbangkan
perkembangan di Rusia dan data ekonomi Eropa yang masih kurang baik.
Bursa Hong Kong turun untuk dua hari
berturut-turut. Pada perdagangan Kamis pagi ini indeks berjangka hang
seng masih berada di kisaran paling rendah dalam lebih...