Jika Anda penyuka nasi goreng, tidak ada salahnya mencoba ‘Nasi Goreng
Jancuk’ ala Surabaya Plaza Hotel (SPH). Nasi goreng yang disajikan untuk
5 porsi ini mempunyai rasa pedas yang dijamin membuat Anda ngos-ngosan.
Jancuk atau jancok adalah umpatan khas dari kota Surabaya. Namun,
jika kata jancuk ini disandingkan dengan seporsi nasi goreng andalan
dari Surabaya Plaza Hotel maka akan lain ceritanya. Nasi goreng jancuk
ini pada awalnya...